Tuesday, July 26, 2011

MEUGANG TRADISI MASYARAKAT ACEH MENYAMBUT PUASA DAN HARI RAYA

Makmeugang atau Makmuegang atau Meugang adalah salah satu tradisi yang ada dalam masyarakat Aceh yang telah ada sejak berabad yang lalu yaitu acara membeli daging, memasak daging dan menikmatinya bersama-sama baik dengan keluarga bahkan ada yang mengundang anak yatim untuk menikmati kebersamaan hari meugang ini.

Sejumlah warga memadati pusat pasar meugang tradisional Inpres Lhokseumawe, Propinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD), Selasa (10/8). Perayaaan meugang yang dilakukan tiga kali dalam setahun yakni meugang menghadapi bulan suci Ramadhan, meugang Hari Raya Idul Fitri dan meugang Idul Adha.(*rahmad/ant/z-Matanews)

Tradisi ini dilakukan tiga kali dalam setahun :

1. Menjelang bulan Puasa atau bulan Ramadhan
2. Menjelang Hari Raya Idul Fitri
3. Menjelang Hari Raya Idul Adha



Hari Makmuegang telah ada sejak berabad yang lalu dan biasanya dilakukan sehari sebelum bulan puasa,hari raya idul fitri dan hari raya idul adha, namun di zaman moderen ini bahkan hari makmeugang secara tidak langsung sudah menjadi 2 hari,ada meugang ubit (meugang kecil) pada hari pertama dan meugang rayeuk (meugang besar) pada hari kedua. Namun, tidak semua wilayah atau juga kabupaten di Aceh menerapkan hari meugangnya selama dua hari, ada juga hanya sehari saja.

Yang membedakan meugang kecil dan meugang besar, hanya jumlah daging yang dipasarkan atau dengan kata lain banyaknya penjual yang turun ke pasar. Jika pada hari kedua, yakni meugang besar sudah bisa dipastikan tempat yang dijadikan pasar dadakan akan sangat ramai sekali.

Perputaran ekonomi masyarakat di hari meugang memang sangat luar biasa, banting harga, kualitas daging serta jenis daging juga mempengaruhi para pembeli yang notabennya juga warga setempat.



Hari meugang ini biasanya mulai beroperasi dari pagi hari–setelah shalat shubuh–sampai siang hari sebelum waktu shalat zuhur. Walaupun, ditemukan masih ada yang berjualan sekitar siang kita bisa menghitung pakai jari jumlahnya, karena pengaruh waktu juga akan mempengaruhi harga.

Makmuegang berasal dari kata :
1. Makmue artinya makmur ( Semua elemen masyarakat Aceh pada hari inilah dari segala elemen masyarakat dapat menikmati daging tanpa kecuali , benar-benar satu hari yang benar-benar makmur yang dinikamati dan dirasakan semua masyarakat Aceh baik pejabat maupun rakyat jelata,baik yang kaya maupun yang miskin,Janda miskin maupun anak yatim, bahkan di hari makmuegang ini anak yatim kalau mendapat undangan dari tuan rumah yang ingin berbagi malah mendapat amplop yang berisi uang yang diberikan oleh yang empunya rumah…inilah yang dinamakan makmue…semua elemen masyarakat menikmatinya
2. Gang artinya Gang di dekat Pasar ( Kumpulan para penjual daging yang berjualan di gang-gang pasar,biasanya satu gang ini terapat puluhan bahkan ratusan lapak,tiap lapak para pedagang seluas ukuran meja,di atas meja inilah daging sapi dipajang sementara diatasnya dipajang bamboo tempat gantungan daging masi utuh dengan pahanya)

Tradisi hari makmuegang ini muncul bersamaan dengan penyebaran agam Islam di Aceh sekitar abad ke 14 Masehi, sesuai dengan ajaran Islam, datang hari-hari besar Islam yaitu bulan suci Ramadhan,Hari Raya Idul Fitri dan Hari Raya Idul Adha sebaiknya disambut secara meriah

Jika pada hari-hari biasa masyarakat Aceh terbiasa menikmati makanan dari darat ,sungai maupun laut, maka menyambut hari istimewa hari makmuegang ini masyarakat Aceh merasa daging sapi atau lembulah yang terbaik untuk dihidangkan.

Zaman dahulu, pada hari Meugang, para pembesar kerajaan dan orang-orang kaya membagikan daging sapi kepada fakir miskin. Hal ini merupakan salah satu cara memberikan sedekah dan membagi kenikmatan kepada masyarakat dari kalangan yang tidak mampu. Dan tradisi masih juga dilakuakn oleh sebagian orang-orang kaya sementara orang yang berpenghasilan pas-pasan paling tiding mengundang anak yatim kerumahnya.

Sebuah pepatah Aceh yang tidak dapat dipisahkan di hari makmuegang bahkan sudah berlaku berabad-abad yang lalu cukup tepat untuk menggambarkan betapa hari makmuegang bagi masyarakat Aceh merupakan hari yang sangat penting dan istimewa, di mana kebahagiaan dapat diwujudkan dengan cara menikmati daging secara bersama-samajuga sebagai wujud mensyukuri nikmat rezeki selama setahun itu,

“ SI THOEN TAMITA, SI UROE TA PAJOH ”
Artinya : Setahun kita mencari rezeki/nafkah,sehari kita makan/nikmati

Yang menjadi momok masyarakat untuk meugang seperti yang saya kutip dari Kompasiana memang tidak lain dan tidak bukan adalah masalah harga yang terus melambung tinggi, saat pagi pasar dadakan meugang dibuka harga sejumlah daging bisa melonjak cukup tinggi di atas 100 ribu per kilo.

Namun, tidak semua penjual daging memiliki harga yang sama, disinilah kadang terjadi perang harga antara penjual dalam menarik minat pembeli. Dalam sehari meugang, untuk wilayah tertentu banyak sapi yang dihabiskan bisa mencapai seratus lebih, sangat beda dengan hari-hari biasa yang cuma membutuhkan 3 atau 4 sapi untuk penjualan biasa.

Memang meugang telah menjadi sebuah kebutuhan masyarakat Aceh dalam meneruskan tradisi nenek moyangnya, kebiasaan meugang biasanya akan dinikmati oleh berbagai lapisan masyarakat baik mereka keluarga miskin yang tidak sanggup membeli atau juga masyarakat menengah ke atas yang nantinya membagi-bagikan hasil olahan dari daging tersebut untuk dibagi ala kadarnya.

Kembali pada soal harga, jika penjual sudah mulai merasa bahwa yang tinggal lapak untuk berjualan daging hanya tinggal beberapa, terutama saat sudah mulai siang atau akan kelihatan sore. Harga yang ditawarkan akan drastis turun sampai 50 ribu per kilo bisa dilepasnya untuk menghabiskan sisa daging yang dimiliki oleh penjual.

Seperti yang saya kutip dari Bulletin Lamuri Online Perayaan Meugang memiliki beberapa dimensi nilai yang berpulang pada ajaran Islam dan adat istiadat masyarakat Aceh:

1.Nilai Religius
Meugang yang dilaksanakan sebelum puasa merupakan upaya untuk mensyukuri datangnya bulan Ramdhan yang penuh berkah.
Meugang pada Hari Raya Idul Fitri adalah sebentuk perayaan setelah sebulan penuh menyucikan diri pada bulan Ramadhan.
Sementara Meugang menjelang Idul Adha adalah bentuk terima kasih karena masyarakat Aceh dapat melaksanakan Qurban.

2.Nilai Sedekah atau Nilai berbagi sesame
Sejak zaman Kerajaan Aceh Darussalam, perayaan Meugang telah menjadi salah satu momen berharga bagi para dermawan dan petinggi istana untuk membagikan sedekah kepada masyarakat fakir miskin. Kebiasaan berbagi daging Meugang ini hingga kini tetap dilakukan oleh para dermawan di Aceh. Tak hanya para dermawan, momen datangnya hari Meugang juga telah dimanfaatkan sebagai ajang kampanye oleh calon-calon wakil rakyat, calon pemimpin daerah, maupun partai-partai di kala menjelang Pemilu. Selain dimanfaatkan oleh para dermawan untuk berbagi rejeki, perayaan Meugang juga menjadi hari yang tepat bagi para pengemis untuk meminta-minta di pasar maupun pusat penjualan daging sapi.

Para pengemis ini meminta sepotong atau beberapa potong daging kepada para pedagang. Ini berkaitan dengan terbangunnya nilai sosial atau kebersamaan.


c. Nilai Kerbersamaan
Tradisi Meugang yang melibatkan sektor pasar, keluarga inti maupun luas, dan sosial menjadikan suasana kantor-kantor pemerintahan, perusahaan-perusahaan swasta, serta lembaga pendidikan biasanya akan sepi sebab para karyawannya lebih memilih berkumpul di rumah. Orang-orang yang merantau pun bakal pulang untuk berkumpul menyantap daging sapi bersama keluarga. Perayaan Meugang menjadi penting karena pada hari itu akan berlangsung pertemuan silaturrahmi di antara saudara yang ada di rumah dan yang baru pulang dari perantauan.

Pentingnya tradisi Meugang, menjadikan perayaan ini seolah telah menjadi kewajiban budaya bagi masyarakat Aceh. Betapa pun mahal harga daging yang harus dibayar, namun masyarakat Aceh tetap akan mengupayakannya (baik dengan cara menabung atau bahkan terpaksa harus berhutang), sebab dengan cara ini masyarakat Aceh dapat merayakan kebersamaan dalam keluarga. Dengan kata lain, melalui tradisi Meugang masyarakat Aceh selalu memupuk rasa persaudaraan di antara keluarga mereka.

d. Menghormati Orang Tua
Tradisi yang telah kita diskusikan di atas tak hanya merepresentasikan kebersamaan dalam keluarga, namun juga menjadi ajang bagi para menantu untuk menaruh hormat kepada mertuanya. Seorang pria, terutama yang baru menikah, secara moril akan dituntut untuk menyediakan beberapa kilogram daging untuk keluarga dan mertuanya. Hal ini sebagai simbol bahwa pria tersebut telah mampu memberi nafkah keluarga serta menghormati mertuanya. Tak hanya para menantu, pada hari Meugang para santri (murid-murid yang belajar agama) pun biasanya akan mendatangi rumah para guru ngaji dan para teungku untuk mengantarkan masakan dari daging sapi sebagai bentuk penghormatan. Begitu pentingnya nilai penghormatan terhadap orang tua telah mengkondisikan tradisi tersebut tidak mungkin untuk ditinggalkan. Jika ditinggalkan hidup menjadi terasa tidak lengkap dan dan muncul perasaan terkucil.
Pelaksanaan tradisi Meugang secara jelas telah menunjukkan bagaimana masyarakat Aceh mengapresiasi datangnya hari-hari besar Islam. Tradisi ini secara signifikan juga telah mempererat relasi sosial dan kekerabatan di antara warga, sehingga secara faktual masyarakat Aceh pada hari itu disibukkan dengan berbagai kegiatan untuk memperoleh daging, memasak, dan menikmatinya secara bersama-sama. Selain dampak penguatan ikatan sosial warga di tingkatan gampong dan tempat kerja (kantor), nampak pula dampak signifikan dari tradisi ini di ranah pasar, yaitu aktivitas jual-beli daging yang meningkat tajam.

Selamat hari makmeugang..selamat menikamati hari kebersaman saat memakan daging sapi yang terbaik bersama keluarga dan warga.

Related Posts by Categories



126 comments:

Khaira August 2, 2011 at 12:57 AM  

Terima ksih infonya... Artikel Meugang-nya sangat menarik.. :)

Yaz August 3, 2011 at 11:21 AM  

selamat menunaikan ibadah puasa ramadhan

free download software August 5, 2011 at 11:00 AM  

kok dijakarta ga ada ya... pasti sangat bermanfaat untuk kalangan yang kurang mampu...

Medicine Of Herbal August 7, 2011 at 11:52 AM  

kadang tradisi lama sudah dilupakan....

jarang ada yg ingat budaya lama...
http://medicineofherbal.com/

indian suppliers August 16, 2011 at 7:38 PM  

terima kasih banyak atas sharing ini Tradisi Meugang di Blog Anda, Aku m cukup Senang tahu tentang hal ini,
saya juga menikmati pics di posting ini ..

SUPER BOWL HOTELS August 23, 2011 at 12:41 AM  

Thanks for one's marvelous posting! I seriously enjoyed reading it, you might be a great author.I will ensure that I bookmark your blog and may come back someday. I want to encourage you to continue your great work, have a nice morning!

Machinery suppliers india August 25, 2011 at 3:33 PM  

You are really doing a Great job by sharing these interesting info to the world.
i like your Post,

luxury property rentals September 3, 2011 at 1:06 PM  

Chiropractic Care is one of the oldest established chiropractic clinics in Singapore. Chiropractic treatments typically focus on, but are not limited to, care of Mid and lower back pain, Neck pain etc.

Ban Terbaik di Indonesia GT Radial November 28, 2011 at 8:52 PM  

Semoga Aceh semakin maju, meskpun habis terlanda musibah,,,! Tradisi masyrakat aceh juga harus go internasioanl

hedging plants December 17, 2011 at 12:45 PM  

It is very good post. I am really impressed and appreciate the author for this beautiful and inspiring post. Thank you for sharing this post with us…

Mustika February 8, 2012 at 11:13 PM  

budaya yang unik tetapi memilki nilai sosial dan kebersamaan yang luhur..semoga tetap lesatari tak lekang di makan jaman

obat herbal asam urat May 2, 2012 at 5:04 PM  

terus lestarikan budaya indoneia....merdeka hahaha

Obat Tradisional Gagal Ginjal June 20, 2012 at 6:58 PM  

Serambi mekah memang pantas dijuluki untuk kota ini karena adatnya sangat kental dengan hukumislam

Outbound Malang July 3, 2012 at 8:19 AM  

kunjungan gan,bagi - bagi motivasi
Hal mudah akan terasa sulit jika yg pertama dipikirkan adalah kata SULIT. Yakinlah bahwa kita memiliki kemampuan dan kekuatan.
ditunggu kunjungan baliknya yaa :)

Obat Manggis July 25, 2012 at 1:58 AM  

Info dan bloggnya bagus bngt gan...

Sixrone 609 Community September 25, 2012 at 1:59 PM  

Mantab sobb...
Salam kenal...
inilah budaya kita.... :)

Delima November 8, 2012 at 3:38 PM  

Thanks info-nya...walaupun dah telat setahun tanggalnya...

Jelly Gamat February 28, 2013 at 9:28 AM  

tradisi yang sangat unik , semoga tradisi budaya seperti ini terus dilaksanakan warga Aceh .

Obat Jantung Bocor February 28, 2013 at 9:30 AM  

Tradisi yang memilki nilai sosial dan kebersamaan yang luhur , semoga dicontoh untuk berbagi kebahagiaan terhadap sesama .

Obat Darah Rendah February 28, 2013 at 9:32 AM  

semoga tradisi megang ini terus dibudayakan di Aceh .

Obat Maag February 28, 2013 at 9:33 AM  

tradisi megang ini sangat memiliki nilasi saosial yg tinggi disamping memiliki nilai budaya yang luhur .

Obat Darah Tinggi February 28, 2013 at 1:42 PM  

semoga keadaan Aceh semakin pulih .

Bambang March 19, 2013 at 3:25 AM  

Saya rasa Tradisi membeli daging, memasak daging yang dilakukan sehari sebelum bulan puasa,hari raya idul fitri dan hari raya idul adha serta menikmatinya bersama-sama keluarga tidak hanya terdapat di aceh karena di berbagi daerah lain juga melakukan tradisi ini mungkin yang membedakanya hanya penamaannya saja .......

baby pink April 19, 2013 at 2:24 PM  

indahnya memang suasana bulan ramadhan yang sebentar lagi akan kita jalani :D

pengobatan penyakit stroke April 26, 2013 at 1:01 PM  

mungkin kalau disini hal tersbut disebut dengan munggahan . . .!!!

asri April 27, 2013 at 2:58 PM  

wah benar2 rame bangettt tradisi menyambut bulan puasanya

Obat Migrain Alami June 18, 2013 at 9:11 AM  

Tidak terasa sekarang sudh hampir mau puasa ya..

old kps1 July 8, 2013 at 4:25 PM  

info yang keren gaan,,
salam kenal yaa,,,, :)

ramdan July 8, 2013 at 4:29 PM  

makasih ya udah share..sangat bermanfaat

kulit belang July 8, 2013 at 4:31 PM  

artikel yang bagus kawan, semoga bermanfaat bagi yang baca.

ogb kps2 July 8, 2013 at 4:34 PM  

artikelnya oke gaan........??? mantaaaaappppp........

otam July 8, 2013 at 4:40 PM  

makasih banyak atas infonya, sangat brmnfaat skali..

okb kps3 July 8, 2013 at 4:42 PM  

informasi yang oke sobat,,,,, (y)

varises July 8, 2013 at 4:48 PM  

sangat bermanfaat sekali gaan, makasih yaa :)

cepi xtm btkl July 12, 2013 at 2:09 PM  

makasih gan buat informasinya semoga bermanfaat buat kita semua salam kenal aja dari aku

pess 2013 July 12, 2013 at 2:10 PM  

wah kayanya kalau di bikin sate pasti mantap tuh gan ,,,hee

OBAT HERBAL DARAH TINGGI July 17, 2013 at 2:32 AM  

Wah baru tahu saya, thanks ya buat informasinya.

Obat luka bakar July 17, 2013 at 2:36 AM  

Terima kasih sudah berbagi informasi.

obat sariawan July 17, 2013 at 11:56 AM  

kunjungan pagi dan pertama yang sekaligus menambah banyak pengetahuan saya, terimakasih banyak kami dari,, obat asam urat herbal

cepi July 24, 2013 at 9:47 AM  

ma'ap nih gan baru mampir, biasa sibuk juga ,,,

cepi xtm btkl July 31, 2013 at 8:29 AM  

Selallu ada harapan dan kesempatan, untuk kita yang mau berusaha

iniesta July 31, 2013 at 8:34 AM  

terimakasih atas sharenya, beginilah indahnya saling berbagi satu sama lain

pedro July 31, 2013 at 8:37 AM  

Thank you so much for the very useful information for me

cepi xtm btkl August 1, 2013 at 1:30 PM  

berbagai Kata Kata Mutiara cepi gan
Orang-orang yang berhenti belajar akan menjadi pemilik masa lalu. Orang-orang yang masih terus belajar, akan menjadi pemilik masa depan.

semoga bermanfaat dan di terima yah :D

DENNY BLOGSPOT August 12, 2013 at 4:27 AM  

Tips Cara Menghilangkan Jerawat Dan Bekas Jerawat

828Bet.com Agen Bola Terpercaya Piala Dunia 2014 September 3, 2013 at 2:22 PM  

terima kasih sudah mau berbagi,... sangat bermanfaat sekalee :)

citra indah September 3, 2013 at 2:23 PM  

sangat bermanfaat dan sangat berkesan dalam menambah pengethauan.. :P

elektronik September 3, 2013 at 2:24 PM  

semua bisa memberi manfaat dan hikmah ya,...

Domain Hosting Love September 3, 2013 at 2:25 PM  

terima kasih banyak atas sharing ini Tradisi Meugang di Blog Anda, Aku m cukup Senang tahu tentang hal ini,
saya juga menikmati pics di posting ini ..

Nulis | Belajar | Seo September 3, 2013 at 2:26 PM  

Thank you so much for the very useful information for me

pengobatan asma October 25, 2013 at 8:02 AM  

trimakasih atas informasinya sob,

obat sakit kepala sebelah November 26, 2013 at 4:21 PM  

informasi yang sangat bagus. lanjut terus sob,

SarangSarung.com March 31, 2014 at 6:29 PM  

Setuju dengan yang dituliskan, bahwa masa puasa itu adalah masa kebersamaan. Terlebih baik lagi bila kebersamaan itu bisa dibuat menjadi ibadah, dengan berbagi sarung, sajadah dan alat ibadah lainnya. SarangSarung.com

Unknown April 20, 2014 at 10:55 PM  

tradisi yang unik nih :D

obat untuk penambah berat badan anak May 6, 2014 at 11:07 AM  

Harapan kita terus memberi inovasi yang baru, up to date dalam menyampaikan berita.

obat gejala tbc May 15, 2014 at 11:09 AM  

belajarlah dan carilah ilmu dan juga kemampuan sebanyak mungkin. ilmu dan kemampuan akan mengantarkan anda menuju bariisan depan manusia-manusia terbaik..terus semangat sobat semua dan gapai semua mimpimu.

Cara pemesanan ace maxs July 10, 2014 at 9:39 AM  

Mudah-mudahan bisa ada hikmahnya.

akiet November 11, 2014 at 2:47 PM  

keren gan article nya..kunjungi blog saya jg ya gan http://chaniaj.blogspot.com

MBAH JAYA WARSITO December 1, 2014 at 9:55 AM  

KAMI SEKELUARGA TAK LUPA MENGUCAPKAN PUJI SYUKUR KEPADA ALLAH S,W,T
dan terima kasih banyak kepada AKI atas nomor togel.nya yang AKI
berikan 4 angka 2902 alhamdulillah ternyata itu benar2 tembus AKI.
dan alhamdulillah sekarang saya bisa melunasi semua utan2 saya yang
ada sama tetangga.dan juga BANK BRI dan bukan hanya itu AKI. insya
allah saya akan coba untuk membuka usaha sendiri demi mencukupi
kebutuhan keluarga saya sehari-hari itu semua berkat bantuan AKI..
sekali lagi makasih banyak ya AKI… bagi saudara yang suka main togel
yang ingin merubah nasib seperti saya silahkan hubungi KI JAYA WARSITO,,di no (((085-342-064-735)))
insya allah anda bisa seperti saya…menang togel 1 JUTA RINGGIT , wassalam.


dijamin 100% jebol saya sudah buktikan...sendiri....







Apakah anda termasuk dalam kategori di bawah ini !!!!


1"Dikejar-kejar hutang

2"Selaluh kalah dalam bermain togel

3"Barang berharga anda udah habis terjual Buat judi togel


4"Anda udah kemana-mana tapi tidak menghasilkan solusi yg tepat


5"Udah banyak Dukun togel yang kamu tempati minta angka jitunya
tapi tidak ada satupun yang berhasil..







Solusi yang tepat jangan anda putus asah... KI .JAYA WARSITO akan membantu
anda semua dengan Angka ritual/GHOIB:
butuh angka togel 2D 3D 4D SGP / HKG / MALAYSIA / TOTO MAGNUM / dijamin
100% jebol
Apabila ada waktu
silahkan Hub: KI JAYA WARSITO DI NO: [[[085-342-064-735]]]


ANGKA GHOIB: SINGAPUR 2D/3D/4D/



ANGKA GHOIB: HONGKONG 2D/3D/4D/



ANGKA GHOIB; TEXAS



ANGKA GHOIB; TOTO/ MAGNUM 4D/5D/6D/



ANGKA GHOIB; LAOS












































































KAMI SEKELUARGA TAK LUPA MENGUCAPKAN PUJI SYUKUR KEPADA ALLAH S,W,T
dan terima kasih banyak kepada AKI atas nomor togel.nya yang AKI
berikan 4 angka 2902 alhamdulillah ternyata itu benar2 tembus AKI.
dan alhamdulillah sekarang saya bisa melunasi semua utan2 saya yang
ada sama tetangga.dan juga BANK BRI dan bukan hanya itu AKI. insya
allah saya akan coba untuk membuka usaha sendiri demi mencukupi
kebutuhan keluarga saya sehari-hari itu semua berkat bantuan AKI..
sekali lagi makasih banyak ya AKI… bagi saudara yang suka main togel
yang ingin merubah nasib seperti saya silahkan hubungi KI JAYA WARSITO,,di no (((085-342-064-735)))
insya allah anda bisa seperti saya…menang togel 1 JUTA RINGGIT , wassalam.


dijamin 100% jebol saya sudah buktikan...sendiri....







Apakah anda termasuk dalam kategori di bawah ini !!!!


1"Dikejar-kejar hutang

2"Selaluh kalah dalam bermain togel

3"Barang berharga anda udah habis terjual Buat judi togel


4"Anda udah kemana-mana tapi tidak menghasilkan solusi yg tepat


5"Udah banyak Dukun togel yang kamu tempati minta angka jitunya
tapi tidak ada satupun yang berhasil..







Solusi yang tepat jangan anda putus asah... KI .JAYA WARSITO akan membantu
anda semua dengan Angka ritual/GHOIB:
butuh angka togel 2D 3D 4D SGP / HKG / MALAYSIA / TOTO MAGNUM / dijamin
100% jebol
Apabila ada waktu
silahkan Hub: KI JAYA WARSITO DI NO: [[[085-342-064-735]]]


ANGKA GHOIB: SINGAPUR 2D/3D/4D/



ANGKA GHOIB: HONGKONG 2D/3D/4D/



ANGKA GHOIB; TEXAS



ANGKA GHOIB; TOTO/ MAGNUM 4D/5D/6D/



ANGKA GHOIB; LAOS

cara tradisional mengobati asam lambung December 18, 2014 at 11:43 AM  

situsnya keren nih, banyak info menarik http://bit.ly/1u9V9be | http://bit.ly/1yZkquS | http://bit.ly/1zfIOsi

Web Development January 8, 2015 at 2:26 PM  

This is the precise weblog for anybody who needs to seek out out about this topic. You notice so much its almost arduous to argue with you. You positively put a brand new spin on a subject that's been written about for years. Nice stuff, simply nice!

obat alami jantung bocor anak January 9, 2015 at 2:48 PM  

Tanamkan keyakinan dalam diri dan terus berdoa, hasil pasti akan diraih
obat radang usus buntu akut
obat alami abses gusi

pak muliadi January 29, 2015 at 3:36 PM  

KAMI SEKELUARGA MENGUCAPKAN BANYAK TERIMA KASIH ATAS BANTUANNYA MBAH , NOMOR YANG MBAH BERIKAN/ 4D SGP& HK SAYA DAPAT (350) JUTA ALHAMDULILLAH TEMBUS, SELURUH HUTANG2 SAYA SUDAH SAYA LUNAS DAN KAMI BISAH USAHA LAGI. JIKA ANDA INGIN SEPERTI SAYA HUB MBAH_PURO _085_342_734_904_ terima kasih.الالله صلى الله عليه وسلموعليكوتهله صلى الل

KAMI SEKELUARGA MENGUCAPKAN BANYAK TERIMA KASIH ATAS BANTUANNYA MBAH , NOMOR YANG MBAH BERIKAN/ 4D SGP& HK SAYA DAPAT (350) JUTA ALHAMDULILLAH TEMBUS, SELURUH HUTANG2 SAYA SUDAH SAYA LUNAS DAN KAMI BISAH USAHA LAGI. JIKA ANDA INGIN SEPERTI SAYA HUB MBAH_PURO _085_342_734_904_ terima kasih.الالله صلى الله عليه وسلموعليكوتهله صلى الل


KAMI SEKELUARGA MENGUCAPKAN BANYAK TERIMA KASIH ATAS BANTUANNYA MBAH , NOMOR YANG MBAH BERIKAN/ 4D SGP& HK SAYA DAPAT (350) JUTA ALHAMDULILLAH TEMBUS, SELURUH HUTANG2 SAYA SUDAH SAYA LUNAS DAN KAMI BISAH USAHA LAGI. JIKA ANDA INGIN SEPERTI SAYA HUB MBAH_PURO _085_342_734_904_ terima kasih.الالله صلى الله عليه وسلموعليكوتهله صلى الل

Unknown March 15, 2015 at 11:28 PM  

KAMI SEKELUARGA TAK LUPA MENGUCAPKAN PUJI SYUKUR KEPADA ALLAH S,W,T
dan terima kasih banyak kepada AKI atas nomor togel.nya yang AKI
berikan 4 angka [5816] alhamdulillah ternyata itu benar2 tembus AKI.
dan alhamdulillah sekarang saya bisa melunasi semua utan2 saya yang
ada sama tetangga.dan juga BANK BRI dan bukan hanya itu AKI. insya
allah saya akan coba untuk membuka usaha sendiri demi mencukupi
kebutuhan keluarga saya sehari-hari itu semua berkat bantuan AKI..
sekali lagi makasih banyak ya AKI… bagi saudara yang suka main togel
yang ingin merubah nasib seperti saya silahkan hubungi KI JAYA WARSITO,,di no (((085-342-064-735)))
insya allah anda bisa seperti saya…menang togel 500 JUTA , wassalam.


dijamin 100% jebol saya sudah buktikan...sendiri....







Apakah anda termasuk dalam kategori di bawah ini !!!!


1"Dikejar-kejar hutang

2"Selaluh kalah dalam bermain togel

3"Barang berharga anda udah habis terjual Buat judi togel


4"Anda udah kemana-mana tapi tidak menghasilkan solusi yg tepat


5"Udah banyak Dukun togel yang kamu tempati minta angka jitunya
tapi tidak ada satupun yang berhasil..







Solusi yang tepat jangan anda putus asah... KI .JAYA WARSITO akan membantu
anda semua dengan Angka ritual/GHOIB:
butuh angka togel 2D 3D 4D SGP / HKG / MALAYSIA / TOTO MAGNUM / dijamin
100% jebol
Apabila ada waktu
silahkan Hub: KI JAYA WARSITO DI NO: [[[085-342-064-735]]]


ANGKA RITUAL: SINGAPUR 2D/3D/4D/



ANGKA RITUAL: HONGKONG 2D/3D/4D/



ANGKA RITUAL; KUDA LARI



ANGKA RITUAL; TOTO/ MAGNUM 4D/5D/6D/



ANGKA RITUAL; TAIWAN,THAILAND

Unknown April 9, 2015 at 10:21 AM  

KAMI SEKELUARGA TAK LUPA MENGUCAPKAN PUJI SYUKUR KEPADA ALLAH S,W,T
dan terima kasih banyak kepada AKI atas nomor togel.nya yang AKI
berikan 4 angka [8239] alhamdulillah ternyata itu benar2 tembus AKI.
dan alhamdulillah sekarang saya bisa melunasi semua utan2 saya yang
ada sama tetangga.dan juga BANK BRI dan bukan hanya itu AKI. insya
allah saya akan coba untuk membuka usaha sendiri demi mencukupi
kebutuhan keluarga saya sehari-hari itu semua berkat bantuan AKI..
sekali lagi makasih banyak ya AKI… bagi saudara yang suka main togel
yang ingin merubah nasib seperti saya silahkan hubungi KI JAYA WARSITO,,di no (((085-342-064-735)))
insya allah anda bisa seperti saya…menang togel 530 JUTA , wassalam.


dijamin 100% jebol saya sudah buktikan...sendiri....







Apakah anda termasuk dalam kategori di bawah ini !!!!


1"Dikejar-kejar hutang

2"Selaluh kalah dalam bermain togel

3"Barang berharga anda udah habis terjual Buat judi togel


4"Anda udah kemana-mana tapi tidak menghasilkan solusi yg tepat


5"Udah banyak Dukun togel yang kamu tempati minta angka jitunya
tapi tidak ada satupun yang berhasil..







Solusi yang tepat jangan anda putus asah... KI .JAYA WARSITO akan membantu
anda semua dengan Angka ritual/GHOIB:
butuh angka togel 2D ,3D, 4D SGP / HKG / MALAYSIA / TOTO MAGNUM / dijamin
100% jebol
Apabila ada waktu
silahkan Hub: KI JAYA WARSITO DI NO: [[[085-342-064-735]]]


ANGKA RITUAL: TOTO/MAGNUM 4D/5D/6D/



ANGKA RITUAL: HONGKONG 2D/3D/4D/



ANGKA RITUAL; KUDA LARI 2D/3D/4D/



ANGKA RITUAL; SINGAPUR 2D/3D/4D/



ANGKA RITUAL; TAIWAN,THAILAND



ANGKA RITUAL: SIDNEY 2D/3D/4D/



ANGKA RITUAL: CHINA

Obat Wasir Untuk Ibu Hamil May 19, 2015 at 2:15 PM  

Bagi bapak atau ibu admin web yang menyajikan banyak informasi ini,kami menunggu berita terbaru dari web yang ber kualitas ini

Unknown June 16, 2015 at 12:50 PM  
This comment has been removed by the author.
Unknown June 21, 2015 at 4:17 PM  

bagi2 donk gan....
pengen lah dagingnya....

ingin mendapatkan uang sambil ngeblok klik
disini

Unknown July 4, 2015 at 2:04 AM  

Halo, nama saya Setiabudi, seorang korban penipuan di tangan pemberi pinjaman, saya telah penipuan semua paling 13 juta karena saya membutuhkan pinjaman modal besar 40 juta, saya hampir mati, saya tidak punya tempat untuk pergi, bisnis saya adalah hancur dalam proses yang saya kehilangan anak saya. saya tidak dapat berdiri lagi. semua hal ini terjadi Desember 2014, sampai saya mearnt seorang teman yang memperkenalkan saya kepada ibu yang baik ibu Alexandra yang akhirnya membantu saya mengamankan pinjaman di perusahaannya, ibu yang baik saya ingin menggunakan kesempatan ini untuk mengucapkan terima kasih, Semoga Tuhan terus memberkati Anda, saya juga ingin menggunakan kesempatan ini untuk menyarankan sesama Indonesia, bahwa ada banyak penipuan di luar sana, jika Anda membutuhkan pinjaman dan pinjaman yang dijamin hanya cepat mendaftar melalui Ibu Alexandra melalui email perusahaan: alexandraestherloanltdd@gmail.com alexandraestherfastservice@cash4u.com
atau Anda mengunjungi situs web mereka: globalfastservice.org
Anda dapat menghubungi saya melalui email ini; setiabudialmed@gmail.com untuk informasi yang perlu Anda ketahui. silahkan dia adalah satu-satunya orang yang dapat diandalkan dan dapat dipercaya.
Terima kasih.

Hacker Newbie October 9, 2015 at 3:10 PM  

Salam kenal ya, baru tahu tradisi yang satu ini. Walaupun banyak teman Aceh, tetapi belum begitu mengenal banyak tentang budaya Aceh. ditunggu kunjungan baliknya di tempat saya www.bangmisno.web.id

Anonymous,  October 9, 2015 at 3:14 PM  

Meugang,,, tradisi yang baru pertama kali mengetahuinya...

Cermints Remaja November 4, 2015 at 5:39 AM  

aceh. kota serambi mekah.... yang mempunyai banyak tradisi

Unknown April 20, 2016 at 8:01 PM  

get, nyan ka get ci tuka link siat

bagihasilvalas.blogspot.co.id

Anonymous,  September 2, 2016 at 6:44 PM  

VipMandiriQQ menghadirkan minimal deposit dan withdraw yang sangat rendah loh
minimal deposit Rp15.000
Minimal Withdraw Rp15.000

Kami juga Menyediakan Promo Menarik
Bonus Refferal 10% + 10%
Bonus CashBack 0.3% - 0.5%

dan juga tersedia 2 game menarik lainya :
*Sabung ayam
*Fishing Hunter

Mari di add Pin BBM kami : 2BE55E80

vimax asli September 14, 2016 at 7:00 AM  

Great post! I am actually getting ready to across this information which i found very interesting to read.

Horas Sumut News September 24, 2016 at 3:08 AM  

Terimakasih atas informasinya.

Silahkan Baca www.horassumut.com Horas Sumut News adalah Portal Berita Online Sumut Indonesia | Berita Terbaru Hari Ini Terkini Terhangat | Daerah Nasional Internasional Politik Hukum Ekonomi Olahraga Kesehatan Selebritis Kpop Di :
www.horassumut.com

Hammer of thor October 28, 2016 at 6:26 AM  

artikernya sangat membantu,mksh..

VAKUM PEMBESAR PENIS October 29, 2016 at 12:32 AM  

Terima kasih untuk berbagi dalam artikel ini , semoga bermanfaat dan anda sukses selalu.

vagina senter November 15, 2016 at 6:56 AM  

I can learn a lot and could also be a reference
I hope to read the next your article updates,
Thank you for sharing in this article,wish you all success.

surya maulana May 8, 2017 at 2:46 PM  

tak sabar menyambut bulan suci dan lebaran

Miss lummom June 20, 2017 at 9:54 PM  

Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada seorang dokter medis yang mengagumkan atas nama Dr Collins Raphael yang telah membuat keluarga saya dan saya bangga atas kepercayaan dan urgensi, dia membeli salah satu ginjal saya untuk pasiennya dengan jumlah uang yang luar biasa dalam dolar, saya menemukan Alamat email di internet sebagai doctorcollins3@gmail.com yang diterbitkan oleh salah satu Michel dan Lopez berterima kasih padanya dan mengatakan kepada dunia tentang bagaimana dia melakukan penyelamatan finansial mereka sebagai hasil dari membeli ginjal mereka tanpa tekanan, saya segera menerapkannya melalui email dan saya Dengan semua perhatian yang saya butuhkan oleh Dokter dalam waktu kurang dari seminggu, saya memenuhi semua persyaratan, dan setengah uang saya seperti mimpi saat memasuki rekening bank saya sebelum transplantasi, saya mendorong Anda untuk menghubungi Dr.Collins via; Doctorcollins3@gmail.com untuk kedahsyatan finansial Anda untuk datang melalui seperti saya beberapa bulan yang lalu. Saya berjanji untuk melakukan ini ketika saya akhirnya skala melalui.
Doctorcollins3@gmail.com
Saya chanchai Chakrii.
Dari Indonasia

STAFABAND March 21, 2018 at 12:06 AM  

You have made a good article.
It really helped us find what we were looking for.
Thank you very much and may God bless you.

Stafaband May 22, 2018 at 9:39 AM  

tambah pengetahuan, terima kasih Stafaband
Matahari

Stafaband June 2, 2018 at 11:36 AM  

Terima kasih saya jadi tau sedikit tentang aceh

Hiplay June 12, 2018 at 2:32 PM  

Wah, mantap informasinya sangat bermanfaat

zhige73 June 23, 2018 at 12:40 PM  
This comment has been removed by the author.
Della August 14, 2018 at 7:32 PM  

Pasang taruhan bola online di warungplay saat ini juga, dapatkan bonus deposit hingga 30% banyaknya
Bagi Anda yang suka bermainan Judi Bola Online, Kami menyediakan permainan Mix Parlay yang bisa dimainkan hanya dengan 2 tim saja
terdapat juga permainan lain, seperi Live Casino, Tangkasnet, Slot Machine, Poker Online, Togel Online

Bandar Bola Online
Situs Judi Indonesia
Tempat Taruhan Online
Cara Main Taruhan Bola
Situs Parlay 2 tim
Situs Taruhan Judi
Daftar Bandar Bola Online Terpercaya
Bandar Judi Bola Online
Bonus Deposit member baru
Judi Bola Online
Situs Judi Online
Poker Online

Andrew December 29, 2018 at 4:25 PM  

Awesome article! Thank you!

Bayu Toyota Bali January 18, 2019 at 10:31 PM  

Terima kasih infonya Bang.. Kapan2 ke Aceh.. Salam.

Zilong February 17, 2019 at 11:03 AM  

Nice gan
For free song just klik Lagu Baru terlengkap dan tercepat .

Zilong February 17, 2019 at 11:03 AM  

Nice gan
For free song just klik Lagu Baru terlengkap dan tercepat .

Post a Comment

“sekadar meluah rasa, melepas hasrat, melerai ragu. Andai sepi coretan ini, kesepianlah yang sedang bersarang di jiwa.Andai riang coretan ini,kerianganlah yan sedang bertakhta dihati. Mengikut rentak hidupku,musafir dibumi Ilahi. Semoga rahmat-Nya sentiasa memayungi kita bersama”.

Bila artikel ini bermamfaat , tinggalkan komentar kawan

  © Blogger templates The Professional Template by Ourblogtemplates.com 2008 Aceh Blogging

Back to TOP